Kedah Diperhatoskeun!

Bahasa sunda memang disatu sisi bisa menjadi guyonan atau sumber tertawaan dikala ditempatkan pada sesuatu yang tidak umum atau lumrah digunakan. Contohnya pada foto yang saya peroleh dari salah satu group FB (Nyarios Sunda) dimana bahasa sunda diterapkan pada label pakaian yang secara umum lebih kita temui dalam bahasa indonesia atau bahasa inggris.

Kedah Diperhatoskeun alias Harus Diperhatikan

Dari gambar diatas kalau dialihbahasakan menjadi bahasa indonesia kurang lebih seperti ini:

Cuci Sendiri jangan sama Mertua

Jangan direbus oleh air panas apalagi air Aki

Setrika dengan setrika Arang

Jangan terlalu panas supaya tidak gosong

Harus baik memakainya bagus jeleknya itu baju sendiri

Ingat, jangan dipinjamkan !

asli bikin tertawa lho .. lucu pisan euy ..

 

Tags:
  • #null
  • Mutiara Hadist: Saling Ukhuwah

    Dari Abu Hurairah RA, Bahwa Rasulullah Bersabda, "Janganlah Kalian Saling Mendengki, Melakukan Najasy (semacam Promosi Palsu), Saling Membenci, Memusuhi, Atau Menjual Barang Yang Sudah Dijual Ke Orang Lain. Tetapi Jadilah Kalian Hamba-hamba Allah Yang Bersaudara. Seorang Muslim Adalah Saudara Bagi Muslim Yang Lain, Tidak Menzhalimi, Dan Tidak Membiarkan Atau Menghinakannya. Takwa Itu Di Sini (beliau Menunjuk Ke Dadanya Tiga Kali)."

    TOP