Mencari File Besar di Linux RedHat / CentOS / Fedora

Kesulitan mencari file yang ukurannya menghabiskan resource harddisk ? ada cara mudah untuk menemukannya yaitu dengan menggunakan perintah find

Berikut beberapa contoh yang bisa digunakan:

Mencari file dengan ukuran lebih dari 50MB (50,000KB) pada direktori saat perintah dijalankan

find . -type f -size +50000k -exec ls -lh {} \; | awk '{ print $9 ": " $5 }' 

Mencari file dengan ukuran lebih dari 200MB (200,000KB) pada direktori /home

find /home -type f -size +200000k -exec ls -lh {} \; | awk '{ print $9 ": " $5 }' 

Contoh outputnya kurang lebih seperti dibawah ini:

./abcd/public_html/error_log: 239M 
./def/public_html/forum/error_log: 359M 
./ghi/core.122485: 417M 

Setelah file ditemukan, anda bisa lakukan delete atau aksi lain yang diperlukan.

Note: diposting juga di http://www.cpanelku.net/mencari-file-besar-di-linux-redhat-centos-fedora.html

Tags:
  • # Centos
  • Mutiara Hadist: Hari Gini! Masih Menunda-nunda

    Jika Kamu Berada Di Sore Hari, Jgn Kau Tunggu Pagi Hari. Dan Jika Kau Berada Di Pagi Hari, Janganlah Menunggu Sore Hari. Ambillah Persiapan Saat Engkau Sehat Utk Menghadapi Masa Sakitmu Dan Saat Hidupmu Utk Sesudah Kematianmu

    TOP